© Instagram.com/fakta.indo
Setiap orang mempunyai kisah perjuangannya sendiri ketika mencari nafkah. Begitu juga dengan kisah driver ojol. Banyak kisah mengharukan dan menginspirasi yang bisa didapatkan dari para driver ojol.
Begitu juga dengan driver ojol yang stau ini. Saking kecapekannya, entah bagaimana kisah perjuangannya, driver ojol ini sampai ketiduran di pinggir jalan.
Driver ojol ini bahkan sampai dikira pingsan. Warga setempat yang melihatnya kayaknya juga sempat panik dan sampai ada polisi yang datang. Postingan tersebut diunggah oleh akun Instagram @fakta.indo.
View this post on Instagram
"Dikira pingsan, driver ojok online ini sampai dipanggilkan polisi.
Melihat video tersebut, netizen pun mengutarakan pendapatnya di kolom komentar. Banyak dari mereka yang begitu saluta terhadap aksi pria tersebut karena kerja kerasnya sampai ketiduran segitunya.
" Orang yang bekerja paling keras butuh tidur siang. Hargai kerja keras mereka @grabid," tulis @greggjaden_.
" Mungkin kecapean pejuang rupiah," tulis @frhn61.
" Sehat2 bang. Mudah2an Allah lancarkan rezeki abang," tulis @gerusukarnoputra.
Salut. Semangat pejuang rupiah!