Nama Nama Hari Bahasa Inggris, Lengkap dengan Cara Membaca dan Contoh Kalimatnya

Reporter : Arif Mashudi
Jumat, 11 Maret 2022 10:00
Nama Nama Hari Bahasa Inggris, Lengkap dengan Cara Membaca dan Contoh Kalimatnya
Nama nama hari bahasa Inggris ini penting untuk dipahami buat kamu yang lagi belajar berbahasa Inggris ya guys.

Nama nama hari bahasa Inggris ini adalah hal yang cukup penting diketahui sebagai pengetahuan dasar berbahasa Inggris. Hal ini mengingat akan banyak hal yang bersinggungan dengan hari yang harus diketahui ketika belajar bahasa Inggris, baik secara lisan atau pun tulisan.

Nama nama hari bahasa Inggris ini sama seperti halnya bahasa Indonesia, yaitu ada tujuh. Nah, nama nama hari ini adalah termasuk vocabulary dasar yang harus diketahui dan dipahami bagi siapa pun yang sedang belajar bahasa Inggris.

Nah, untuk memduahkan kamu, Diadona.id telah merangkum tentang nama nama hari bahasa Inggris lengkap dengan cara membaca serta penggunaannya di dalam kalimata. Jadi, yuk simak uraian di bawah ini.

1 dari 5 halaman

Nama Nama Hari Bahasa Inggris dan Cara Membacanya

Nama Nama Hari Bahasa Inggris

1. Sunday (Minggu)

Nama nama hari bahasa Inggris yang pertama yaitu Sunday atau Minggu. Cara membaca Sunday ini adalah /?s?nde?/ (sandey). Untuk penggunaan di dalam penulisan yang non-formal, Sunday bisa ditulis lebih singkat dengan 'Sun' saja. Tentu saja harus sesuai konteks ya.

2. Monday (Senin)

Kemudian untuk nama nama hari bahasa Inggris yang selanjtnya adalah Monday atau Senin. Cara membaca kata Monday ini adalah /?m?nde?/ (mandey). Sama seperti sebelumnya, jika untuk penulisan non-formal, kata Monday bisa disingkat dengan Mon.

3. Tuesday (Selasa)

Kemudian ada Tuesday untuk hari Selasa. Cara untuk membaca kata Tuesday inia dalah /?tju?zde?/ (chusdey). Untuk singkatannya bisa ditulis dengan Tues atau Tues ya.

4. Wednesday (Rabu)

Nah kemudian untuk nama nama hari bahasa Inggris yang selanjutnya adalah Wednesday atau Rabu. Untuk cara pelafalan atau cara baca kata Wednesday ini adalah /?w?nzde?/ (wensdey). Untuk singkatannya bisa ditulis dengan Wed saja ya.

2 dari 5 halaman

5. Thrusday (Kamis)

Thrusday adalah bahasa Inggris dari hari Kamis. Dan untuk cara membacanya adalah /?th?rzd?/ (thesday). Sama seperti nama hari yang lainnya, untuk penulisan, kata Thrusday ini bisa disingkat menjadi Thu atau Thrus.

6. Friday (Jumat)

Lalu ada Friday yang meruapan nama nama hari Bahasa Inggris dari Jumat. Cara membaca kata Friday ini adalah /?fr??de?/ (fraydey). Untuk penulisan, kata Friday ini bisa disingkat menjadi Fri.

7. Saturday (Sabtu)

Terakhir, ada nama nama bahasa Inggris Saturday atau Sabtu. Cara membacanya adalah /?sat?de?/ (saderdey). Dan masin sama seperti nama nama hari bahasa Inggris yang lain, Saturday ini kalau digunakan untuk penulisan bisa ditulis dengan singkatan Sat gitu aja.

Nah, dari tujuh nama nama hari bahasa Inggris ini dibagi menjadi dua bagian yaitu Weekday dan juga Weekend. Weekday dimulai dari Monday (Senin) sampai dengan Friday (Jumat). Sedangkan untuk Weekend adalah hari-hari akhir minggu yakni Saturday dan Sunday.

3 dari 5 halaman

Nama Nama Hari Bahasa Inggris dan Contoh Kalimatnya

Nama Nama Hari Bahasa Inggris

1. Sunday

The swimming pool will be opened on Sunday
(Kolam renangnya akan dibuka pada hari Minggu)

It is my first sunday since i moved to this city
(Ini adalah hari Minggu pertamaku, setelah aku pidah ke kota ini)

2. Monday

My sister will go to shcool on monday to attend the graduation
(Saudara perempuanku akan pergi ke sekolah pada hari Senin untuk menghadiri acar kelulusan)

The Monday's meeting is always making my energy runs out.
(Meeting di hari Senin selalu menghabiskan energiku)

3. Tuesday

We will discuss this strategy in Tuesday's meeting
(Kita akan memebicarakan strategi ini di pertemuan hari Selasa ya)

My mom and her friends always going to mall every on Tuesday
(Ibuku dan teman-temannya selalu pergi ke mall setiap hari Selasa)

4. Wednesday

A typhoon hit Bandung on Wednesday with strong winds and heavy rains stopping public transportation
(Angin Topan menerjang Bandung pada hari Rabu dengan angin kencang dan hujan lebat hingga menghentikan transportasi umum.)

They studied together at the library on Wednesday evenings.

(Mereka belajar bersama di perpusatakaan pada Rabu petang lalu)

4 dari 5 halaman

5. Thrusday

You must hand in your work by Thursday without fail.
(Kamu harus menyerahkan pekerjaanmu pada hari Kamis tanpa terkecuali.)

The weekly event held by society on every Thrusday night
(Acara mingguan yang dilakukan warga akan dihelat pada kamis malam)

6. Friday

Friday is my favourite day.
(Jumat adalah haru favoritku dari pada hari yang lain)

If she isn’t better by Friday, she’d go see the doctor.
(Jika ia tidak segera membaik pada hari Jumat, dia harus segera dibawa ke dokter)

7. Saturday

This Saturday night i am going to see my beloved fiance
(Sabtu malam ini aku akan pergi menemui tunanganku tercinta)

I am going to date with my lovely girl on Saturday night.
(Aku akan kecan dengan pacarku pada Sabtu malam/malam Minggu.)

Jadi itulah nama nama hari bahasa Inggris serta cara membaca dan contohnya adalam bentuk kalimat sederhana. Kalau kamu punya contoh dalam kalimat lain bisa langsung ditulis di kolom komentar ya!

Beri Komentar