Inilah daftar nama anak perempuan modern yang bisa jadi referensi untuk disematkan pada Si Kecil.
Memilih nama untuk calon si buah hati bisa menjadi sebuah hal yang tricky ya, Moms. Pasalnya, orang tua manapun pasti mendambakan nama anak perempuan yang indah dan bermakna untuk buah hati tercintanya.
Tenang, kamu tak perlu bingung lagi, sebab pada ulasan kali ini kami akan merekomendasikan nama bayi perempuan modern yang bisa dijadikan referensi. Tak hanya sekedar unik dan menarik, nama-nama anak modern ini juga dipilih karena banyak memiliki makna serta filosofi yang mendalam.
Berikut ada banyak nama anak perempuan modern yang telah kami lansir dari berbagai sumber.
1 dari 11 halaman
Nama Anak Perempuan Islam Modern Abjad A-C
Enggan memberi nama yang biasa-biasa saja untuk Si Kecil? atau ingin mencari nama bayi perempuan modern yang tidak pasaran atau ketinggalan zaman? Tenang, berikut daftar nama anak perempuan Islam modern dari A-Z yang bisa jadi inspirasimu.
- Abigail: kesenangan papa
- Adeeva: Menyenangkan, lembut
- Adiba: beradab, berpengetahuan
- Adira: kuat
- Adreena: kaya dan makmur
- Afifah: suci
- Afiqa: cerdas
- Afra: putih kemerahan
- Afsheen: bersinar seperti bintang di langit
- Aila: pembuka cahaya
- Aiza: mulia
- Akleema: cantik
- Alesha: selalu dilindungi Allah
- Alfanisa: Wanita yang pertama
- Alifah: ramah tamah
- Alina: mulia
- Alzena: wanita
- Amisha: cantik dengan hati yang baik
- Andara: Nama sebuah permata
- Aneska: bersih dan murni
- Arfa: mulia
- Ariana: Yang murni dan suci
- Arisha: tekad kuat
- Arsyakayla: mahkota dari sebuah keturunan suci
- Arumi: keturunan
- Aruna: Sinar senja kemerah-merahan
- Ashalina: Anak perempuan yang manis dan menyenangkan hati
- Ashana: anak yang memiliki sifat baik
- Asheeqa: dicintai
- Asilah: halus budi pekerti
- Ataya: anugerah
- Athiyah: karunia
- Aurelia: emas
- Avianna: Burung, kekuatan, keinginan
- Aya: perempuan baik
- Ayana: perempuan anggun
- Ayda: keberuntungan
- Aylee: mulis
- Aylin: Cahaya bulan, terang
- Ayra: dihormati
- Ayudisha: dewi yang cantik
- Azalea: kebebasan, suci
- Azalea: Yang memberi kesan baik
- Azkadina: suci
- Azkadina: Taat pada agama
- Azkayra: orang yang bersih dan dihormati
- Azrina: baik
- Azzura: Biru langit
- Badrina: bulan
- Baiza: putih, cerah, cemerlang
- Barsha: hujan
- Basaria: cantik
- Baseera: kebijaksanaan
- Batari: wajahnya seperti bidadari
- Batrisha: membawa kebahagiaan
- Baylie: pemimpin
- Bayuni: Cantik
- Beata: diberkati
- Beatarisa: dia yang membawa kebahagian
- Beatrice: membawa kebahagiaan
- Beatrix: kebahagiaan
- Becca: mengelilingi
- Behati: keberuntungan
- Belen: Panah
- Belinda: cantik
- Belisaria: Pemanah
- Bella: cantik
- Belva: pemandangan indah
- Belvina: anak perempuan berkulit putih yang cantik jelita
- Benazir: unik
- Berkley: padang rumput
- Bernika: Membawa kemenangan
- Beryl: permata yang bercahaya
- Bethany: rumah pohon ara, Tuhan adalah junjungan
- Bethari: dewi
- Bevin: Wanita cantik, wanita berkulit putih
- Bianca: putih
- Bina: melodi
- Bintang: Bintang, yang bercahaya terang
- Bithiah: putri Yehuwa
- Blithe: ceria
- Blysse: gembira
- Bonita: Indah, cantik
- Brea: bukit
- Breehla: kekuatan Tuhan
- Brianna: Kuat, pemberani
- Britta: kekuatan
- Brunella: berambut cokelat
- Bunga: Bunga, kembang
- Cahaya: bersinar
- Cahaya: yang menerangi, kilau cahaya
- Cala: benteng
- Cali: paling cantik
- Calia: cantik
- Calista: Cawan, yang paling cantik
- Callia: Indah
- Callista: paling cantik
- Camila: Gadis muda
- Camilla: termasyur
- Candramaya: cantik bagai bulan purnama
- Cantara: hebat
- Caria: seseorang yang mengalir seperti air
- Carissa: Anak yang penuh semangat
- Carlene: Kuat
- Caroline: kuat
- Casia: simbol keabadian dan kebangkitan
- Casilda: wanita pejuang
- Cassaundra: penolong
- Cassia: juara
- Cassiopeia: nama rasi bintang
- Casya: Kayu manis
- Cecilia: Cahaya terang
- Ceisya: bidadari surga yang cantik mempesona
- Celmira: pintar
- Cempaka: nama bunga
- Chadia: ramah
- Chaesa: cahaya
- Chahrah: kekayaan
- Chairunnisa: wanita yang baik
- Chakama: puisi
- Chalinda: pemberian indah dari Tuhan
- Chana: kesayangan
- Chandani: sinar rembulan
- Chayra: Kebaikan
- Chayu: mengagumkan
- Chelsea: anak yang pandai bicara
- Cheryl: anak perempuan yang dicintai
- Chessy: kedamaian
- Ciara: terang dan bersih
- Citra: sempurna
- Clarabell: anak perempuan yang cantik
- Clarissa: pandai
- Clarita: Cerah, terang
- Clemira: putri yang cemerlang
- Cora: perempuan
- Cynthia: Yang berasal dari Gunung Cynthus
- Cyra: bulan
2 dari 11 halaman
Nama Anak Perempuan Islam Modern Abjad D-E
© 2024 shutterstock.com/taoty
- Dafinah: kekayaan tersembunyi
- Daha: sangat cerah
- Dahab: emas
- Dahlia: Bunga abadi
- Dahra: penuh kasih
- Daiba: tekun, gigih, setia
- Daisha: hidup
- Dalia: lemah lembut
- Dalidah: keturunan mulia
- Damia: kebijakan
- Daneen: putri
- Dania: karunia, cantik
- Dara: Perempuan muda
- Daria: kaya, laut
- Darra: cemerlang
- Darsha: Untuk melihat
- Darya: laut
- Daulah: kerajaan
- Davina: disayangi
- Davira: anak yang bijaksana
- Davira: bijaksana
- Dayana: emas
- Dea: Dewi, bidadari
- Deba: sutra
- Deema: awan hujan
- Delila: Gembira
- Delisa: bahagia
- Dena: Orang yang ramah
- Dhafiyah: yang rambutnya lebat
- Dhiya: lampu
- diah : anak yang cantik
- Diana: Surgawi, dewi bulan
- Dilara: kesayangan
- Dilshad: senang
- Dinah: taat
- Dinar: mata uang
- Dinda: Putri, hadiah dari Tuhan
- Dionne bermakna ratu
- Dirsa: orang yang jujur
- Divya: anak yang hebat
- Divya: Surgawi, ilahiah
- Diya: cahaya
- Donita: Paling perkasa di dunia
- Dreya: kekuatan mulia
- Durah: mutiara
- Dzakiyyah: cerdas
- Dzikra: ingatan, ketenangan, zikir
- Edenia: Menarik
- Eiman bermakna setia dan pintar
- Eklesia: Keluar dari kegelapan
- Ela: Bangsawan, mulia
- Elaine bermakna senyum berseri-seri
- Elane bermakna gadis bercahaya terang
- Elaxi bermakna bermata cerah
- Elea bermakna cerah dan bersinar
- Eleanor: bercahaya
- Eleni bermakna cantik
- Elesa bermakna elegan
- Elijah bermakna cantik, manis, pintar
- Elilammal bermakna gadis cantik
- Elilarasi bermakna cantik
- Elilchelvi bermakna gadis cantik
- Elili bermakna cantik
- Elilkani bermakna cantik dan manis seperti buah
- Elilvili bermakna bermata indah
- Elin bermakna paling cantik
- Elin: Bersinar
- Elina bermakna kecerdasan
- Elisa bermakna bagus luar biasa
- Elisha bermakna kebaikan, kepintaran
- Ella bermakna menawan
- Elmira: Perempuan dari keluarga baik-baik
- Elvina: anak perempuan yang bijak dan ramah
- Embun: Uap air yang jatuh di dedaunan
- Emeree: sukses
- Emily bermakna bunga
- Emira bermakna seorang putri
- Enisa bermakna teman baik
- Eri: cinta dan kepadaian
- Erianthe bermakna keindahan
- Erina bermakna wanita cantik
- Esha bermakna bunga surga yang cantik
- Ettra bermakna ratu kecantikan
- Eva: hidup
- Evanthe: bunga yang indah
- Evelyn: kehidupan
- Evelyn: Kehidupan, cantik, bercahaya
- Evita: Memberi hidup
- Ezhil bermakna kecantikan
4 dari 11 halaman
Nama Anak Perempuan Islam Modern Abjad H-I
© 2024 shutterstock.com/Mcimage
- Haazirah: pintar
- Habriyah: pintar, cerdas, terpelajar
- Hadara: berhiaskan kecantikan
- Hadirah: pandai, bijak
- Hafiy: yang mengetahui
- Hafsiya: cerdas
- Haifa: indah tubuhnya
- Halima: murah hati
- Halina: keberuntungan
- Halwatuzahra: bunga terindah
- Hana: Bunga, mekar, elok, anggun
- Hanan: simpati, kasih sayang
- Haneen: perempuan baik, cantik, ceria
- Hanessa: anggun
- Hanum: Perempuan, wanita bangsawan
- Hanzal: keindahan mata yang cantik
- Hasana: berperilaku baik
- Haseena: menarik
- Hasna: cantik
- Hasya: keceriaan
- Hawla: cerdas
- Hayfa: rupawan
- Hazeera: cerdik, cerdas, cantik
- Haziqa: cerdas
- Haziqah: cerdik, cerdas, cantik
- Hazira: cerdas
- Heleina: Matahari
- Helena: cahaya
- Helianty: Bunga matahari
- Hella: Keberhasilan, kemenangan
- Hena: bunga
- Herlinda: Pejuang, lembut, ramah
- Hikaru: Berkilau
- Hilya: cantik
- Hulwah: manis, enak, cantik
- Humaira: yang kemerah-merahan pipinya
- Humeera: penuh kedaimaian
- Huriyyah: seperti malaikat
- Husna: baik hati
- Husna: Yang paling cantik
- Husniyah: cantik
- Hyna: keindahan dan kesempurnaan
- Iaesha: perempuan yang lincah
- Ibrah: bijaksana
- Idette: Aktif
- Ifadha: suci
- Ifaya: pengampunan
- Iffa: yang setia
- Ifra: memberi kebahagiaan
- Iftinah: cerdas dan pandai
- Ifza: malaikat pelindung
- Ighla: memuji
- Ikara: aroma mawar
- Ileana: Matahari
- Iliya: mulia
- Illina: ratu
- Ilma: Pengetahuan dan kepandaian, keinginan
- Ilmira: putri yang cantik
- Ilse: Berasal dari Bahasa Jerman, artinya kemuliaan
- Ilyana: kelembutan
- Inara: putri yang dikirim dari surga
- Inas: keramahan
- Inayah: perlindungan
- Indira: berbuat adil
- Indyra: kecantikan, kemegahan
- Inez: murni, suci
- Inez: Suci, perawan
- Inisha: cahaya matahari
- Inshira: Kegembiraan dan kelegaan hati
- Inshira: kegembiraan, kelegaan hati
- Intan: Batu permata, berlian
- Inyra: sinar cahaya
- Iqrama: cantik
- Irdina: kebanggaan
- Irfana: kebijaksanaan
- Isma: pesona
- Ismiya: melati
- Iva: Anugerah Tuhan
- Iva: Berasal dari Bahasa Jepang, artinya pemberian yang baik
- Ivona: hadiah dari Tuhan
- Ivy: kesetiaan
- Iyra: terhormat
- Iysha: hidup, sejahtera
- Izna: cahaya
- Izora: Fajar atau subuh
- Izra: bintang
- Izreen: manis
- Izumi: Air mancur
6 dari 11 halaman
Nama Anak Perempuan Islam Modern Abjad G-I
© 2024 shutterstock.com/Odua Images
- Maarifah: pengetahuan
- Mafaza: selamat dan sukses
- Mafzalah: kedermawanan
- Maghfira: pengampunan
- Magika: Seseorang yang bijaksana
- Mahasen: keindahan
- Mahdia: dibimbing dengan baik
- Maheswari: Bidadari
- Mahika: Selembut embun pagi
- Mahlaa: sabar
- Mahreen: tenang, cantik seperti matahari
- Maisarah: kemudahan
- Maisha: cantik
- Maizah: cerdas
- Majeedah: mulia
- Malayeka: bidadari
- Maleekah: ratu
- Maleknaz: cantik
- Maliha: wanita dengan wajah bercahaya bahagia
- Malika: ratu
- Marissa: Putri duyung
- Marwa: batu putih yang halus dan keras
- Marzia: wanita yang diridhai Allah
- Masara: kegembiraan
- Mashael: lentera
- Maulida: cintaku
- Mawiza: petunjuk
- Mazaya: kelebihan, unggul
- Mazna: seorang wanita yang memiliki wajah cerah bercahaya
- Meisie: Mutiara
- Mersina: yang paling cantik
- Miesha: hidup
- Mietaa: dermawan
- Misbahah: cantik
- Misha: cantik
- Mizna: awan putih
- Moeza: orang yang sangat mencintai orang lain
- Mona: diinginkan
- Mulan: lembut
- Mysha: bahagia selamanya
- Na’ifah: berkedudukan tinggi
- Nabila: bangsawan
- Nada: kemurahan hati
- Nadheera: berharga
- Nadhifah: bersih
- Nadia: dermawan
- Nadyne: bunga
- Nafeeza: permata yang sangat berharga
- Nafesa: permata
- Naflah: bunga matahari
- Nahiza: rajin
- Naida: seorang bidadari
- Naila: anugerah
- Nailah: suka memberi
- Naira: bersinar
- Najiya: aman
- Najla: mata lebar
- Najma: bintang
- Najwa: pembicaraan rahasia
- Namira: Perempuan yang gesit dan sopan
- Naomi: Anak yang cantik
- Naqiya: jernih, murni
- Nasha: harum
- Nashima: taman bunga
- Nashwaa: gembira
- Nasifa: adil
- Nasila: madu yang mengalir
- Nasya: yang paling indah
- Naureen: cahaya terang
- Nawfa: kelebihan
- Nawrah: mekar, bunga, kebahagiaan
- Nayyara: bercahaya
- Nazara: bunga, kecantikan
- Nazifa: murni, suci
- Nazla: hitam dan indah
- Nisa: perempuan
- Nisaka: Cantik seperti rembulan
- Nisrina: mawar putih
- Noya: seseorang yang dihiasi dengan indah
- Nuha: rasa, pikiran, kecerdasan
- Nuka: Putri bungsu
11 dari 11 halaman
Nama Anak Perempuan Islam Modern Abjad W-Z
- Xabell: Tuhan adalah sumpahku
- Xabella: Tuhan adalah sumpahku
- Xabiya bermakna angin timur
- Xabiya: angin timur
- Xade: putri raja
- Xadiya: keberuntungan
- Xagar: laut
- Xai: keren
- Xami: terpuji
- Xamira bermakna berluan
- Xamira: berlian
- Xamuela: diminta Tuhan
- Xandra: Penjaga kemanusiaan
- Xanthe: emas
- Xaquila: rupawan
- Xara: Tuan putri
- Xarah: tidak mudha dipengaruhi
- Xaria bermakna hadiah dari cinta
- Xarika: putri
- Xasha: berani
- Xava: ketenangan
- Xavera: bersinar
- Xavia bermakna lembut
- Xavia: cerah
- Xaviera bermakna terang
- Xavierra: rumah yang baru
- Xeema: langit
- Xena bermakna ramah
- Xena: Ramah, rambut pirang
- Xerena: Tenang
- Xesta: sangat halus
- Xeveria: memiliki rumah baru
- Xia: menyambut, ramah
- Xiu: anak yang memesona
- Xyla bermakna pohon
- Xylona: hutan
- Xynerva: jujur
- Yaffa: menakjubkan
- Yakira: anak yang dicinta
- Yalina: lembut
- Yalqoot: dermawan
- Yameena: makmur
- Yamileth: cantik
- Yaminah: benar
- Yaniah: mekar
- Yaqutah: salah satu jenis batu mulia
- Yara: kupu-kupu kecil
- Yarasyimah: kemampuan
- Yarina: bersikap baik dan penuh kasih
- Yasawafi: mematuhi arahan
- Yaseera: hidup dengan baik
- Yashila: Kaya
- Yasmin: bunga melati
- Yedda: anak yang memiliki suara indah
- Yeira: Untuk menerangi
- Yesenia: bagaikan bunga
- Yetta: pemimpin di rumah
- Yevgeniya: anak yang dilahirkan dengan baik
- Yoko: anak yang baik
- Yonna: bunga teratai
- Yoshi: baik dan keberuntungan
- Yoshiko: anak yang bahagia
- Yuki: Salju
- Yumi: panah
- Yumna: diberkahi
- Yuna: Wanita muda, gadis
- Yuni: hormat pada kedua orang tua
- Yuri: adil
- Yusayrah: mudah, setia
- Yusra: yang paling mudah
- Yusria: sejahtera, beruntung
- Yusriah: mudah
- Yusrina: kaya
- Yuuna: lemah lembut
- Yvettia: anak yang memukau
- Zafina: Perempuan pemenang
- Zafirah: yang beruntung
- Zahida: rendah hati, tidak rakus dunia
- Zahidah: rendah hati
- Zahira: yang cantik berseri
- Zahiyah: elok
- Zahra: seikat bunga
- Zahrany: bunga putih
- Zahwa: cantik
- Zaidah: lebih, yang berkembang
- Zaina: cantik
- Zakiyyah: yang beruntung
- Zalfa: kulit mutiara
- Zalikhah: yang mendahului
- Zalsa: martabat
- Zara: putri
- Zareen: penuh ekspresi dan senyum
- Zarin: emas
- Zarina: ratu
- Zarqa: biru, kebiruan
- Zasha: Pembela
- Zaskia: suci
- Zayaan: sesuatu yang cantik
- Zayda: Putri cantik
- Zayn: cantik
- Zeline: Surga
- Zera: fajar
- Zhafira: Keberuntungan
- Zhafirah: yang beruntung, yang menang
- Zhahirah: jelas, unggul, menang
- Zharifah: yang lembut dan halus
- Zhufairah: yang banyak mendapatkan kemenangan
- Zia: bersinar
- Zineta: perhiasan
- Ziyan: elegan
- Zoya: menyenangkan dan peduli
- Zulfa: kedudukan yang dekat
- Zunaira: bunga yang ada di surga
- Zuraidah: fasih berbicara
- Zuwena: baik
Itulah daftar nama anak perempuan modern bermakna indah yang bisa kamu pilih untuk disematkan pada sang buah hati tercinta. Selamat memilih ya, Moms.
Penulis : Novi Hardita, Husnul Khotimah