80 Nama Anak Perempuan dalam Islam, Indah dan Penuh Makna

Reporter : Novi Hardita Larasati
Selasa, 16 Februari 2021 13:20
80 Nama Anak Perempuan dalam Islam, Indah dan Penuh Makna
Walaupun berasal dari bahasa yang beragam, namun nama anak perempuan dalam Islam ini tetap mengandung doa dan harapan yang baik.

Sebentar lagi putri kecil Moms akan tiba di dunia nyata. Ya, kamu dan pasangan mungkin masih berdiskusi mencari nama yang paling cocok untuknya. Sebab, seperti yang kita ketahui, memberikan nama pada sang buah hati tidak boleh sembarangan.

Nah, apabila kamu belum menemukan nama yang terbaik untuk sang anak, berikut ialah 80 nama bayi perempuan dalam Islam yang bisa dijadikan sebagai pilihan yang tepat untuk Moms dan pasangan.

Biar gak makin penasaran, langsung saja simak ulasan nama anak perempuan dalam Islam berikut ini yang telah Diadona.id rangkum dalam berbagai sumber.

1 dari 3 halaman

Gabungan Nama Anak Perempuan dalam Islam

Nama Anak Perempuan dalam Islam

Tak hanya sebuah nama, gabungan nama anak perempuan dalam Islam di bawah ini tentunya juga terdapat doa dan harapan untuk Si Kecil di kehidupannya kelak.

1. Azahra Radya Almira: Anak perempuan cantik yang selalu mulia dengan dipenuhi kecerdasan didalam dirinya

2. Ashalina Azahra Raiqa: Anak perempuan cerdas yang dilahirkan bersih dan selalu menyenangkan hati banyak orang

3. Bahriyyah Simiya: Wanita cantik yang indah seperti lautan

4. Daisha Zakia Syafrina: Anak perempuan yang memiliki kehidupan yang suci dan murni dan penuh dengan kesabaran

5. Dzakiya Rikzatunnisa: Perempuan cerdas, pintar, teguh dan bijaksana

6. Faatina Areta Khayira: Anak perempuan yang cantik dan memikat hati kelak menjadi gadis yang bijak dan saleh

7. Faidha Zharufa Atika: Perempuan cantik yang banyak berbuat kebaikan dan mulia

8. Ghuzmah Ramiza Rashna: Perempuan bijak bestari yang menjadi kekayaan sempurna

9. Galila Aretha Shakayla: Anak perempuan yang berwajah cantik dan selalu berbuat baik dengan penuh kemuliaan

10. Halwah Qanita Raniah: Perempuan yang manis mempesona dan sangat berbakti

11. Haida Zahratussalamah: Perempuan yang selalu bertaubat sehingga mendapatkan keselamatan

12. Izma Hasna Hazimah: Perempuan yang cantik dan cermat serta mendapat tempat terhormat

13. Ifriyyah Ulwa Fayyihah: Wanita cerdik, mulia, dan fasih berbicara

14. Jaida Tsamrotul Fuada: Perempuan baik yang menjadi buah hati

15. Kauma Safiya Salsabila: Tinggi (badannya) dan lembut seperti mata air surga

16. Latifah Fajriyah: Anak perempuan yang lemah lembut laksana cahaya diwaktu fajar

17. Muna Ahsanul Karimah: Perempuan yang memiliki cita-cita mulia yang terbaik

18. Nafhah Naila Wafa: Wanita harum mulia dan menepati janji

19. Qabila Maila Muhsinah: Yang bertanggung jawab dan condong pada kebaikan

20. Rahimah Anisah: Perempuan anggun yang ramah tamah

21. Rofidah Nashiroh: Pemberi pertolongan bagi kaum lemah

22. Salima Zakiyah: Perempuan yang baik yang terhindar dari keburukan

23. Tahiyyah Samiyah: Wanita yang memiliki kehormatan tinggi

24. Thiflah Miqdamah: Anak perempuan kecil yang sangat berani

25. Umaimah Maisun: Istri penyair berwajah dan bertubuh cantik

26. Wadiyah Azharurruba: Perempuan indah yang menepati janji baiknya

27. Yasmin Husniah: Perempuan yang cantik bagai bunga melati yang indah

28. Yusriyah Fauziyah: Perempuan yang mudah mendapat kemenangan

29. Zahra Amira Rahmani: Anak perempuan yang bagaikan bunga yang memimpin dengan kasih sayang

30. Zahida Qalbi Nadhifa: Anak perempuan rendah hati yang memiliki hati yang bersih

2 dari 3 halaman

Nama Anak Perempuan dan Artinya dalam Islam

Nama Anak Perempuan dalam Islam

Selanjutnya ini merupakan rangkaian nama anak perempuan dan artinya dalam Islam. Tak hanya sebuah nama, gabungan dari nama anak perempuan dalam Islam ini juga sarat akan makna indah lho, Moms.

31. Ameera Qaila Annaila: Anak perempuan yang selalu gembira dan akan menjadi pemimpin dengan memiliki kepandaian berbicara

32. Azzahra Nafeeza Fatharani: Anak perempuan cerdas yang akan menjadi orang berguna dengan penuh keberhasilan
 
33. Badriyyah Nur Syifa: Perempuan yang bersinar bagai rembulan dan menjadi cahaya kesembuhan

34. Dalisha Lulu Mumtazah: Anak perempuan ang istimewa dan berkilau bagai mutiara

35. Dilara Shafiyatunnisa: Wanita suci yang bisa menghiasi hatinya

36. Earlyta Arsyfa Salsabila: Awal yang cantik menjadi anak yang mulia dan menjadi mata air surga

37. Fatimah Shakila Khairina: Perempuan yang bagaikan putri Rasulullah yang cantik dan penuh kebajikan

38. Farzana Delisha Malikha: Anak perempuan yang menyenangkan dan akan menjadi pemimpin dengan penuh kecerdasan

39. Ganiyah Wafa Alsaba: Seorang putri yang cantik dan sangat berharga karena selalu taat, percaya kepada Tuhan

40. Ghalibah Mardhatillah: Perempuan yang menang dan memperoleh keridhoon Allah.

41. Haisha Hanum Hanania: Perempuan lembut yang selalu diberkati oleh Allah SWT

42. Hiddah Sayyidatunnisa: Perempuan cerdik dan pintar yang menjadi pemimpin

43. Insyirah Qaniyah: Anak perempuan yang berlapang dada dan puas dengan pemberian Allah

44. Ithrah Habibatirrahman: Harumnya kekasih Allah yang Maha Pengasih

45. Jasmine Nur Annisa: Perempuan yang bercahaya dan berbau harum seperti bunga melati

46. Kamila Billah Marhamah: Perempuan sempurna, banyak rezeki, dan dirahmati Allah SWT

47. Lahfah Salsabila: Wanita yang rindu pada mata air surgawi
 
48. Maimah Mauhibah: Anak perempuan yang diberikan kenikmatan oleh Allah

49. Nashiha Khairunnisa: Anak perempuan yang bisa memberikan nasihat dan pelajaran dengan nilai-nilai kebaikan

50. Qanita Hajidah: Wanita yang mendirikan sholat tahajud dengan berdiri yang lama

51. Qalbuha Qaniyah: Wanita yang hatinya bahagia dengan pemberian Allah

52. Rafi’ah Maimunah: Perempuan derajatnya tinggi dan diberkahi

53. Raihanah Hakimah: Wanita bijaksana laksana tanaman raihanan ditaman – taman syurga

54. Syarifah Halimatusa’diyah: Anak perempuan berhati mulia yang bijaksana dan mendapat kebahagiaan dunia akhirat

55. Salma Salsabila: Perempuan yang selalu mendapat keselamatan bagai mata air dari surga

56. Talitha Taqiyyah: Perempuan yang taat dan bertakwa kepada Allah SWT

57. Warda Yasani Wasimah: Perempuan yang cantik rupawan bagaikan bunga mawar dan melati

58.  Yusra Khairunnida: Wanita yang diberikan kemudahan dalam menyeru ke jalan Allah

59. Zahira Fairuz: Anak perempuan yang bercahaya bagaikan permata

60. Zahrah Anisaul Fikriya: Perempuan cerdas yg selalu memancarkan cahaya keindahan

3 dari 3 halaman

Nama Anak Kedua Perempuan dalam Islam

Nama Anak Perempuan dalam Islam

Menanti anak kedua, jelas sama bahagianya dengan menanti anak pertama. Bahkan, biasanya orang tua pun merasa sama sulitnya untuk mencari nama bayi. Oleh sebab itu, berikut daftar nama anak kedua perempuan dalam Islam yang bisa dijadikan inspirasi.

61. Ayudisa (jawa): anak kedua yang cantik

62. Ananya: unik, kedua

63. Banji (unisex): lahir kedua dari kembar

64. Dwinda (indonesia): gabungan

65. Dwisa: anak kedua

66. Eiji: anak kedua yang hebat

67. Fineena: anak kedua yang cantik

68. Haneen (arab): penuh kasih sayang

69. Isnani (arab): anak kedua

70. Keyzie (Jepang): kehormatan kedua

71. Lahela (Al-Kitab): nama lain isteri kedua Jacob

72. Lado (Fanti): anak kedua

73. Najja (Afrika): lahir kedua

74. Najji (Muganda): anak kedua

75. Philia (polinesia): anak kedua

76. Qaf (Indonesia): yang kedua

77. Segunda (spanyol): anak kedua

78. Secundina (latin): anak perempuan kedua

79. Tsukina (Jepang): puteri kedua

80. Ulu: lahir kedua

Itulah kumpulan nama anak perempuan dalam Islam yang bisa kamu pilih untuk disematkan kepada buah hati tercinta. Semoga bermanfaat ya, Moms.

Beri Komentar