© Freepik
Kadang bosen nggak sih Diazens manggil suami dengan nama panggilan yang itu-itu aja?? Tapi bingung mau manggil suami dengan panggilan apa? Nah ada 100 panggilan sayang untuk suami yang bisa kalian gunakan agar rumah tangga lebih bervariasi dengan panggilan-panggilan yang menarik.
Kebanyakan orang ketika menjalin hubungan pacaran mereka selalu memiliki panggilan sayang kepada kekasihnya dengan panggilan sayang tertentu. Tetapi tidak sedikit orang juga mengira bahwa ketika sudah menikah mereka tidak perlu romantis kepada suami, padahal hubungan suami istri adalah hubungan yang jenjang nya lebih jauh dari pada sekedar pacaran.
Bahkan sekedar panggilan sayang untuk suami itu perlu loh Diazens. Nah berikut adalah 100 panggilan sayang untuk suami yang bisa kalian gunakan agar hubungan suami istri lebih bervariasi.
Panggilan sayang yang personal dan manis dapat membuat suami merasa lebih dicintai dan dihargai. Ini dapat memperkuat ikatan emosional dan membuat hubungan terasa lebih hangat dan akrab. Berikut adalah daftar panggilan sayang untuk suami yang romantis.
Sayangku
Ayang
Ayuy
Cintaku
Lelakiku
Kekasih hatiku
Duniaku
Pipi
Mas
Mas Beb
Abang
Akang
Bojoku
Kangmas
Pakne
Habibi (panggilan sayang untuk suami dalam bahasa arab)
Sodiqi (panggilan sayang untuk suami dalam bahasa arab)
Phiu
Cutie pie
Bumblebee
Panggilan sayang yang lucu atau kreatif bisa membuat suasana rumah tangga lebih ceria dan menyenangkan. Humor ringan bisa menjadi pelepas penat dan memperkuat komunikasi yang positif. Berikut contoh panggilan sayang untuk suami yang lucu dan beda dari yang lain:
21. Sweetheart
22. Honey Bunny
23. Mister man
24. Sweety
25. Lovely dovey
26. Beloved
27. Sunshine
28. Romeo
29. Prince
30. Baby
31. Babe
32. Bubie
33. Dearest
34. Darling
35. Honey
36. Hubby
37. Bebeb
38. Daddy
39. My Boo
40. My Husband
Panggilan sayang yang penuh cinta ini dapat membuat pasangan suami istri menjadi lebih romantis, hangat dan intim. Berikut adalah contoh panggilan sayang yang penuh cinta untuk suami:
41. My Universe
42. My King
43. My World
44. My Man
45. My Love
46. My Dear
47. My Precious
48. My Hero
49. My Everything
50. My Forever
51. My Eternal
52. Lovely
53. Mein Mann (panggilan sayang untuk suami dalam bahasa jerman)
54. Honigküsse (panggilan sayang untuk suami dalam bahasa jerman)
55. Shujin (panggilan sayang dalam bahasa jepang untuk memanggil suami dengan lebih sopan)
56. Anata (panggilan sayang untuk suami dari para istri yang sering dipakai oleh istri-istri di jepang ketika sedang berbincang santai dengan para suami)
57. Otto (panggilan untuk suami dalam bahasa jepang)
58. Danna (panggilan sayang untuk suami dalam bahasa jepang)
59. Oppa (panggilan sayang untuk suami dalam bahasa korea)
60. Namdongsaeng (panggilan untuk suami dalam bahasa korea)
Panggilan sayang yang kali ini benar-benar anti mainstream nih diazens, karena ada banyak panggilan yang jarang didengar tetapi tetap memberikan kesan romantis untuk para suami. Berikut adalah contoh panggilan anti mainstream untuk suami antara lain:
61. Jagiya (panggilan sayang dalam bahasa korea)
62. Mon Cherie (panggilan sayang untuk suami dalam bahasa prancis)
63. Matakia Mou (panggilan sayang untuk suami dalam bahasa yunani)
64. Schat dan Lieve (panggilan sayang untuk suami dalam bahasa belanda)
65. Gantengku
66. Hun hun
67. Mi amor (panggilan sayang untuk suami dari spanyol)
68. Pangeranku
69. Kekasihku
70. Suamiku
71. Pak Su
72. Kekasih tercintaku
73. Penjaga hatiku
74. Bidadaraku
75. Pujaan Hatiku
76. Kesayanganku
77. Teman hidupku
78. Kekasih abadiku
79. Kasih terindahku
Panggilan sayang untuk suami yang kali ini juga nggak kalah beken loh diazens, dijamin para suami-suami diluar sana meleleh dengar panggilan-panggilan dibawah ini. Berikut adalah contoh panggilan sayang untuk suami yang bikin baper yaitu:
80. Kesayanganku
81. Jantung hatiku
82. Belahan jiwaku
83. Pelindungku
84. Pelipur Hatiku
85. Pelabuhanku
86. Imamku
87. Sang kekasih
88. Pemimpinku
89. Pendamping hidupku
90. Penyemangatku
91. Penyemangat hidupku
92. Sayang cintaku
93. Pelipur lara ku
94. Mata Hatiku
95. Sehidup Sematiku
96. Raja Hatiku
97. Cinta Sejatiku
98. Surgaku
99. Suami Tercinta
100. Pemilik Hatiku
Nah itu semua 100 panggilan sayang yang unik dan antimainstream untuk suami yang dapat digunakan dan bisa menjadi inspirasi bagi para Diazens yang sudah menikah nihh! Tunggu apalagi langsung diterapkan saja kepada para istri-istri diluar sana yang masih bingung untuk memanggil para pak suami. Jangan lupa komen juga dong panggilan mana yang Diazens paling suka!
Editor: Azzahra Zhafirah G.P