© Shutterstock.com/id/g/arissetya
Nastar adalah salah satu jenis kue kering tradisional Indonesia yang terkenal dan sangat disukai oleh banyak orang. Nama "nastar" sendiri berasal dari bahasa Belanda, "ananas taart", yang berarti "kue nanas". Kue nastar biasanya terdiri dari kulit kue yang empuk dan renyah dengan isian selai nanas yang manis dan lezat di dalamnya.
Jika kamu ingin membuat nastar sendiri di rumah, tidak perlu khawatir! Resep nastar cukup mudah diikuti dan bahan-bahan yang dibutuhkan juga cukup sederhana. Dalam resep nastar 1/2 kg tepung terigu, kamu akan mengetahui cara membuat nastar yang enak untuk lebaran. Siapkan bahan-bahan dan mari mulai membuat kue nastar yang lezat dan cocok untuk dihidangkan di momen Hari Raya Idul Fitri nanti.
Dilansir dari laman idntimes.com, berikut adalah cara membuat kue nastar yang dapat diikuti dengan mudah dengan menggunakan 1/2 kilogram tepung terigu. Ikuti langkah-langkah berikut:
Dengan mengikuti langkah-langkah tersebut, kue nastar lezat dapat dengan mudah dibuat di rumah. Selamat mencoba!
Bila resep nastar 1/2 kg tepung terigu hasilnya terlalu sedikit untuk kamu, coba untuk membuat dalam jumlah yang lebih banyak. Dikutip dari laman merdeka.com, berikut ini resep nastar 1 kg yang empuk dan enak.
Bahan-Bahan:
Olesan kuning telur:
Cara Membuat:
Dengan mengikuti langkah-langkah tersebut, kue nastar yang lezat dan renyah siap dihidangkan untuk momen lebaran nanti. Kamu bisa memilih yang sesuai keinginan kamu baik resep nastar 1/2 kg tepung terigu atau yang 1 kilogram. Selamat mencoba ya!
Zakat Fitrah 2025: Berapa Besarnya dan Bagaimana Cara Menghitungnya?
Menembus Batas: Yoona Dorong Kepemimpinan Perempuan yang Berdaya dan Berpengaruh
Rayakan Ramadan dengan Perjalanan Kuliner Istimewa di Sheraton Jakarta Soekarno Hatta Airport
GUESS Shimmer Soiree: Glitz, Glam, dan Fashion Tanpa Batas!