© 2024 Cookpad.com/@ummumarwa, Rasabunda.com
Resep sambal goreng ati sapi santan bisa dijadikan referensi hidangan untuk keluarga di rumah. Apalagi, sebentar lagi momen Idul Adha, maka menu makanan ini bisa masuk dalam list olahan masakan.
Sambal goreng ati sapi santan merupakan salah satu hidangan klasik Indonesia yang disukai banyak orang. Perpaduan rasa pedas, gurih, dan creamy dari santan membuat hidangan ini begitu istimewa.
Untuk membuat resep olahan daging sapi yang satu ini cukup mudah. Kamu perlu menyiapkan bahan utama ati sapi, kemudian direbus hingga empuk, lalu dimasak dengan bumbu rempah-rempah agar menghasilkan tekstur yang empuk dan kaya rasa.
Sebelum mengolah ati sapi menjadi hidangan lezat, maka kamu perlu merebusnya terlebih dahulu. Biasanya, proses perebusan ini membutuhkan waktu sekitar 35 menit agar mendapati hasil yang empuk sempurna.
Kamu bisa memastikan tingkat keempukan dan kematangan olahan jeroan sapi ini dengan menusuknya menggunakan garpu. Jika sudah dirasa empuk, ati sapi siap diangkat, ditiriskan, dipotong-potong, lalu bisa diolah.
Nah, sambal goreng ati salah satu yang tak bisa dilewatkan untuk kamu coba buat sendiri di rumah. Yuk, simak resenya berikut!
Perpaduan bumbu rempah yang melimpah dengan santan yang gurih membuat sambal goreng ati sapi semakin lezat lho! Biasanya, menu makanan satu ini dimasak dengan campuran kentang yang lezat.
Kamu bisa mengolahnya dengan panduan resep berikut!
Bahan-Bahan:
Bahan Bumbu Halus:
Persiapan Bahan:
Menumis Bumbu:
Memasak Sambal Goreng Hati Sapi:
Menambahkan Santan:
Penyelesaian:
Penyajian:
Itulah resep sambal goreng ati sapi santan yang bisa kamu recook untuk hidangan Idul Adha ataupun menu sehari-hari di rumah. Kamu juga bisa mengkreasikannya dengan berbagai bahan seperti telur puyuh, tahu, tempe, dan makanan lainnya. Selamat mencoba!