© Shutterstock.com
Takoyaki kini sudah menjadi jajanan yang cukup banyak digemari di Indonesia. Jajanan kaki lima yang berasal dari jepang ini sepertinya memang sudah sangat cocok dengan lidah masyarakat Indonesia. Rasanya yang gurih dan juga berbagai macam topping semkain membuat jajanan ini semakin istimewa.
Lalu seperti apa resep takoyaki yang mudah dan lezat tersebut?
Resep takoyaki ini mungkin akan sangat berguna saat kamu ingin menikmati jajanan khas Jepang ini di rumah. Dan seperti yang sudah kita tahu, takoyaki ini bisa banget loh dipadukan dengan berbagai macam topping sesuai selera.
Diadona telah merangkum resep takoyaki dari berbagai sumber. Semuanya bisa kamu coba dengan menggunakan topping sesuai dengan selera kamu. Jadi, langsung saja yuk simak beberapa resep di bawah ini.
Bagi kalian penggemar budaya Jepang pasti tahu apa itu takoyaki. Takoyaki adalah makanan yang berasal dari Kansai, Jepang. Takoyaki berbentuk seperti bola kecil dengan diameter 3-5 cm, terbuat dari adonan tepung terigu dengan isian potongan gurita.
Takoyaki tercipta karena terinspirasi dari rajioyaki. Rajioyaki adalah makanan berbentuk bulat dengan isian daging di dalamnya. Dulunya rajioyaki bernama choboyaki yang sama juga berbentuk bulat dengan isian konnyaki, choboyaki sudah ada sejak zaman pemerintahan Taisho.
Bahan utama untuk membuat takoyaki adalah tepung terigu, lalu bahan lainnya ada baking powder, telur, danshi, garam, dan air.
Penetapan harga untuk menjual takoyaki bisa berbeda-beda tiap penjual karena menyesuaikan dengan berapa biaya modal untuk membeli bahan dan bayar tenaga. Kamu bisa jual takoyaki per porsi seharga Rp 20.000 - Rp 25.000 dengan isi per porsi ada 10 takoyaki. Jadi 1 takoyaki harganya Rp 2.000 - Rp 2.500.
Takoyaki tidak disajikan polosan, tetapi dengan banyak bahan pelengkap yang meramaikan takoyaki. Sebagai pelengkap, pada bagian atas takoyaki biasanya diberikan taburan katsuobushi, rumput laut, mayonnaise, dan saus takoyaki.
Resep takoyaki di bawah ini bisa menjadi inspirasi kamu untuk berjualan sebagai ide bisnis. Selain itu, kamu bisa jual dengan harga murah sekitar Rp 1.000 - Rp 1.500 /buah.
Bahan-bahan:
Pelengkap:
Cara membuat:
Cara membuat takoyaki simpel di rumah sendiri bisa kamu dapatkan di resep berikut ini dan bahan-bahan yang digunakan mudah dicari.
Bahan-bahan:
Cara membuat:
Resep takoyaki selanjutnya bisa dengan menerapkan resep takoyaki isi sosis anti gagal yang bisa kamu bikin sendiri di rumah.
Bahan-bahan:
Bahan saus:
Bahan pelengkap:
Cara membuat:
Bahan-bahan:
100 gr tepung terigu
1 butir telur ayam
300 ml air
½ sdt baking powder
1 sdm kecap asin
Garam secukupnya
Isian:
Keju
Sosis
Cumi
Bahan saus takoyaki:
1 sdm kecap inggris
1 sdm saus tiram
2 sdm kecap manis
1 sdm kecap asin
2 sdm saus tomat
80 ml air
Bahan pelengkap:
Katsuobusi
Mayonaise
Saus sambal
Cara membuat:
Bahan-bahan:
200 gram tepung terigu serbaguna
2 butir telur
450 ml air
Bubuk dashi secukupnya
Bahan isian:
100-gram gurita rebus, potong kecil-kecil
Acar jahe merah
Remahan tempura (tenkatsu)
Bahan Topping:
Saus takoyaki siap pakai
Mayones khas Jepang
Rumput laut kering
Katsuboshi
Cara pembuat:
Bahan-bahan:
100 gram tepung terigu serbaguna
1 butir telur
300 ml kaldu dashi
50 gram gurita
¼ cup daun bawang cincang
¼ cup tenkatsu
2 sdm acar jahe merah
2 sdm saus takoyaki siap pakai
1 sdm mayones
1 sdm rumput laut kering untuk taburan
2 sdm katsuboshi
Minyak sayur secukupnya
Cara membuat:
Bahan Saus Brulee:
1/4 bawang bombay
1 siung bawah putih
300 ml susu full cream uht
1/2 keju parut cheddar
200 gr gurita potong dadu
2-3 sdm tepung serbaguna
secukupnya garam, merica, penyedap
Bahan Tepung Takoyaki:
250 gr tepung serbaguna
1 sdt gula
1 sdm tepung maizena
1/2 sdt baking powder
secukupnya garam, penyedap, bubuk bawang putih
2 butir telur
500 ml air
100 ml susu cair full cream
2 sdm kecap asin
Bahan Pelengkap:
Parutan ikan cakalang
Saus takoyaki
Cara membuat:
Bahan-bahan:
150 gr terigu
1/2 sdt baking soda
2 butir telur ayam
1/2 sdt garam
1/4 sdt lada bubuk
1/2 sdt kaldu jamur
2 sdm kecap asin
350 ml air
Bahan isian:
Crab stick
Daun bawang, iris
Cara membuat:
Bahan-bahan:
2 keping mie telur (aku pakai mie burung dara keriting)
4 butir telur
1 buah wortel potong dadu kecil
5-7 buah baby buncis iris halus
2 batang daun bawang iris halus
100 gr daging sapi cincang
1 buah sosis sapi ukuran besar potong dadu kecil
3 siung bawang putih cincang halus
1/2 buah bawang bombay cincang halus
secukupnya Garam, gula, lada, kaldu bubuk
Cara membuat:
Bahan A: (ayak)
110 gr tepung terigu serbaguna
20 gr tepung beras
2 sdt baking powder
Bahan B: (aduk rata)
2 butir telur
350 ml air
3 sdt dashi (penyedap)
Bahan C:
1 sdt kecap magie
1 sdm gula pasir
Bahan D isi:
2 tangkai daun bawang, rajang halus
1 sdm acar jahe merah, cincang kasar
85 gr keju mozarella, potong dadu kecil
Gurita matang, potong kecil-kecil
Bahan E taburan:
Katsoubushi, secukupnya
Saus takoyaki secukupnya
Mayonaise secukupnya
Cara membuat:
Bahan-bahan:
150 gr tepung terigu
150 ml air
2 butir telur
Garam, penyedap, dan lada secukupnya
Bahan isian:
Bakso
Sosis
Daun bawang
Cara membuat:
Bahan-bahan:
¼ cup katsuboshi
2 batang daun bawang
1 sdt acar jahe merah
120 gram gurita rebus (bisa beli yang sudah matang di supermarket)
2 sdt minyak sayur
½ cangkir tenkatsu (remahan tempura)
Bahan Adonan Takoyaki:
120 gram tepung terigu serbaguna
2 sdm baking powder
½ sdt garam
2 butir telur *pilih yang ukuran besar
1 sdt kecap asin
1 ½ cup dashi
Topping:
½ Saus takoyaki siap pakai
Mayones sesuai selera
Katsuboshi
Aonori ( rumput laut kering)
Cara membuat:
Bahan-bahan:
5 pisang ambon matang
2 sdm gula pasir
1/2 sdt garam
10 sdm tepung terigu
1 sdm munjung maizena
1 sdt baking powder
1 butir telur
secukupnya Mentega/margarin
Topping:
DCC leleh /skm
Keju parut
Cara membuat:
Bahan-bahan:
250 gr tepung serbaguna
2 butir telur
2 batang daun bawang (iris halus)
1 sdt baking powder
2 sdm kaldu jamur
1 sdt garam
150 ml air
Minyak sayur untuk olesan
Bahan isi:
2 buah sosis
Bahan pelengkap:
Mayonaise
Saus takoyaki
Katsuobushi
Cara membuat:
Jadi itu lah beberapa resep takoyaki yang bisa kamu coba di rumah. Luamyan banget kan bisa kamu jadikan menu jajanan yang nggak ngebosenin. Selamat mencoba ya, Diazens!