© Shutterstock.com/Arsada Image
Token listrik adalah layanan pembayaran listrik prabayar yang akan kamu bayarkan terlebih dahulu di muka dengan menggunakan sistem token, sehingga kamu bisa mengatur penggunaan listrik. Seiring dengan pesatnya perkembangan teknologi, cara membeli token listrik sekarang sudah bisa kamu lakukan dengan menggunakan m-Banking. Namun ternyata masih banyak yang belum tau cara beli token listrik m-Banking, ternyata caranya cukup mudah.
Pada saat ini beberapa bank sudah menyediakan layanan untuk membayar token listrik melalui layanan mobile banking. Dengan membeli token listrik melalui m-Banking kamu tidak perlu lagi khawatir token listrik kamu akan tiba-tiba habis yang kemudian menyebabkan meteran listrik kamu berbunyi. Kamu bisa mengisi token dengan minimal pembayaran 20 ribu dan maksimal 10 juta.
Lantas, bagaimana cara beli token listrik m-Banking? Berikut adalah langkah-langkah paling lengkap untuk membeli token listrik melalui m-Banking yang bisa kamu lakukan di m-Banking BNI,BRI, Mandiri, dan juga BCA.
Cara beli token listrik m-Banking pertama bisa kamu lakukan dengan menggunakan m-Banking BNI. Pastikan kamu sudah menginstal aplikasi BNI Mobile di ponsel kamu terlebih dahulu ya. Cara membayar token listrik menggunakan mobile banking BNI cukup mudah.
Berikut adalah cara beli token token listrik m-Banking BNI:
Cara beli token listrik m-Banking kedua bisa kamu lakukan dengan menggunakan m-Banking BRI. Sebelum itu, pastikan kamu sudah menginstal BRImo di ponsel kamu terlebih dahulu. Cara membayar token listrik menggunakan BRImo juga cukup mudah.
Berikut adalah cara beli token token listrik m-Banking BRI:
Cara beli token listrik m-Banking ketiga yang bisa kamu lakukan adakah dengan menggunakan m-Banking Mandiri. Sebelumnya, pastikan kamu sudah menginstal Livin’ by Mandiri di ponsel kamu terlebih dahulu. Cara membayar token listrik dengan mobile banking Mandiri nggak kalah mudahnya.
Berikut adalah cara beli token token listrik m-Banking Mandiri:
Tunggu beberapa saat hingga bukti transaksi berhasil muncul di layar. Jika sudah, proses pembayaran token listrik menggunakan Livin’ by Mandiri sudah berhasil.
Cara beli token listrik m-Banking keempat yang bisa kamu coba yaitu dengan menggunakan m-Banking BCA. Pastikan kamu sudah menginstal aplikasi BCA Mobile terlebih dahulu sebelum membeli token listrik. Cara membayar token listrik dengan menggunakan BCA Mobile juga sangat mudah dan simple.
Berikut adalah cara beli token token listrik m-Banking BCA:
Jadi, itu tadi ya langkah-langkah terlengkap cara beli token token listrik m-Banking BNI, BRI, Mandiri, dan juga BCA. So, selamat mencoba dan semoga membantu!
Penulis: Clarissa Dhea
Zakat Fitrah 2025: Berapa Besarnya dan Bagaimana Cara Menghitungnya?
Menembus Batas: Yoona Dorong Kepemimpinan Perempuan yang Berdaya dan Berpengaruh
Rayakan Ramadan dengan Perjalanan Kuliner Istimewa di Sheraton Jakarta Soekarno Hatta Airport
GUESS Shimmer Soiree: Glitz, Glam, dan Fashion Tanpa Batas!