©shutterstock.com/kimberrywood
Jangan sampai aktivitas kamu menggunakan HP terganggu gara-gara munculnya tayangan dan iklan di layar. Nggak cuman bikin kesel, tapi iklan ini juga kadang berbahaya karena bila salah klik bisa sangat mungkin bikin HP kamu jadi menginstal aplikasi yang nggak perlu. Beberapa iklan muncul di halaman pop-up, sementara yang lainnya tiba-tiba memutar klip atau audio yang bikin kaget atau bikin baterai tersedot. Nggak cuman itu doang nih melainkan ada juga risiko HP kamu terpapar malware. Bagaimana cara menghilangkan iklan di HP ini?
Untungnya di ada beberapa cara menghilangkan iklan di HP yang bisa dengan mudah segera kamu lakukan. Dikutip dari Android Authority, apa saja yang bisa kamu lakukan buat menghempaskan iklan ini?
Cara menghilangkan iklan di HP ini bisa kamu lakukan kalau kamu menggunakan Chrome sebagai browser default di HP kamu. Jadi sebenernya nih di tahun 2018 lalu, Chrome udah berkomitmen buat memblokir semua iklan kalau mereka menggunakan interstisial satu halaman penuh. Apa itu? Yakni jenis iklan layar penuh yang menutupi antarmuka produk. Situs ini juga akan langsung Chrome blokir kalau menggunakan animasi yang berkedip-kedip.
Nah tapi nih ada beberapa iklan lainnya yang nampaknya lolos dan begini nih cara menghilangkan iklan di HP melalui Chrome.
Selain itu cara menghilangkan iklan di HP juga bisa dilakukan dengan cara :
Nah tru selain iklan, ada beberapa situs yang biasanya ngasih pemberitahuan di layar HP. Ini juga nggak kalah mengganggu nih! Nah terus cara menghilngkanya yakni
Selain melelalui Chrome, cara menghilangkan iklan di HP versi paling nggak ribet adalah dengan menginstal aplikasi.
Seperti namanya, ini adalah aplikasi buat memblokir iklan. Begitu terinstal, aplikasi ini bakalan melakukan penyetelan otomatis untuk memblokir iklan yang mengganggu. Namun pastikan ya mengunduh aplikasi ini cuma dari sumber yang resmi.
Sama seperti Adblok, Adclear juga bertugas buat membersihkan iklan di HP Android kamu. Selain itu, Adclear juga mengontrol trafik data yang terinstal di HP kamu jadi penting banget kamu gunakan ketika kamu sering emmakai aplikasi dari situs nggak resmi.
Mengutip dari laman Support google, aplikasi ini menjalankan pemeriksaan keamanan pada aplikasi dari Google Play Store sebelum kamu mengunduhnya. Jadi Google Play Protect ini bakalan mendeteksi apakah aplikasi yang kamu instal secara sengaja atau nggak sengaja berpotensi mengandung malware
Bisa dibilang ini adalah cara menghilangkan iklan di HP versi paling gampang tanpa kamu kamu harus mengunduhnya. Pertama, bukan 'Pengaturan' di HP kamu trus masuk ke 'Security Setting'. Selanjutnya, ketuk pilihan buat nggak mengunduh aplikasi dari sumber yang nggak jelas.
Segera lakukan cara menghilangkan iklan di HP yah karena nggak cuman tersebut mengganggu tapi juga berpotensi bikin kamu secara nggak sengaja menginstall malware yang berbahaya.