© Shutterstock
Pasti kamu sering membeli obat-obatan, mulai dari obat untuk penyakit ringan sampai obat untuk penyakit serius. Tapi, apakah obat yang kamu beli sudah terjamin kualitasnya?
Setiap membeli obat, pastikan selalu memeriksa keaslian dari obat tersebut. Karena makin kesini makin banyak obat palsu beredar.
Sebelum membahas tentang apa saja ciri-ciri obat palsu, sebaiknya kamu mengerti terlebih dahulu apa yang disebut sebagai obat palsu.
Menurut Food and Drug Administration (FDA) Amerika Serikat, obat palsu adalah obat yang dijual dengan memakai nama produk, tapi tidak mempunyai izin yang jelas.
Beberapa aspek yang bisa disebut sebagai obat palsu adalah:
Berikut ini beberapa tips untuk mengenali obat palsu:
Melansir BPOM, obat palsu memiliki efek seperti:
Semoga kamu jadi lebih berhati-hati saat memilih dan membeli obat-obatan ya!