Tahun 90-an adalah masa kejayaan lagu-lagu anak. Bagaimana tidak, pada saat itu TV Indonesia banyak menampilkan penyanyi cilik dengan lagu-lagunya yang hits.
Karena kepopulerannya, maka tak heran kaset album para penyanyi cilik ini laris manis di pasaran.
Meskipun penyanyi cilik ini sudah tumbuh dewasa, banyak dari generasi 90-an yang masih mengenal mereka. Beberapa diantaranya ada lho yang masih eksis di dunia hiburan.
Biar nostalgia, intip gemesnya 10 potret jadul penyanyi cilik di kaset lagu anak!
Dinobatkan sebagai Penyanyi Terbaik dari Anugerah Musik Indonesia (AMI) tahun 1997, salah satu lagu yang dipopulerkan Enno Lerian berjudul 'Du Di Dam'.
Hak Cipta © Youtube Lagu Anak