Andrew Andika bersama sang istri Tengku Dewi Putri dan putra semata wayang mereka, Eshan Rayn Fischer tengah menikmati liburan keliling Eropa. Mengunjungi berbagai tempat menarik, momen liburan keluarga Andrew Andika terlihat seru banget.
Menariknya, dari berbagai negara di Eropa yang didatangi, salah satu yang tak terlewatkan adalah mengunjungi tempat lokasi syuting drama Korea Crash Landing On You (CLOY) di Swiss. Seperti apa keseruannya? Langsung simak potretnya berikut!
Lanjut ke Swiss, Andrew Andika dan keluarganya mampir ke tempat lokasi syuting drama Korea Crash Landing On You (CLOY). View-nya menakjubkan banget ya!
Hak Cipta © 2023 instagram.com/@andrewandika, @tengkudewiputri_tdpZakat Fitrah 2025: Berapa Besarnya dan Bagaimana Cara Menghitungnya?
Menembus Batas: Yoona Dorong Kepemimpinan Perempuan yang Berdaya dan Berpengaruh
Rayakan Ramadan dengan Perjalanan Kuliner Istimewa di Sheraton Jakarta Soekarno Hatta Airport
GUESS Shimmer Soiree: Glitz, Glam, dan Fashion Tanpa Batas!