Sudah menikah hampir 23 tahun lamanya, pasangan selebriti Anjasmara dan Dian Nitami hampir tak pernah diterpa kabar miring. Bahkan, keduanya juga kerap mengunggah momen mesranya di laman media sosial masing-masing.
Baik Anjasmara dan Dian Nitami sendiri masih aktif menekuni karir di dunia entertain. Belakangan, Anjasmara juga cukup sering wara-wiri membintangi berbagai peran di layar kaca.
Hingga setelah berpacaran, keduanya mantab melenggang ke jenjang yang lebih serius.
Hak Cipta © 2022 Instagram/Anjasmara-Dian NitamiZakat Fitrah 2025: Berapa Besarnya dan Bagaimana Cara Menghitungnya?
Menembus Batas: Yoona Dorong Kepemimpinan Perempuan yang Berdaya dan Berpengaruh
Rayakan Ramadan dengan Perjalanan Kuliner Istimewa di Sheraton Jakarta Soekarno Hatta Airport
GUESS Shimmer Soiree: Glitz, Glam, dan Fashion Tanpa Batas!