Sering merasa masih ngantuk saat bangun tidur atau di tengah aktivitas? Rasanya mengantuk menjadi salah satu masalah yang sering kita hadapi dalam kehidupan.
Saat bangun tidur, rasa kantuk membuat kita ingin tidur lagi dan nggak segera memulai kegiatan. Sementara rasa kantuk di tengah aktivitas seringkali membuat kita jadi sakit kepala dibuatnya.
Tapi ternyata kita bisa mengonsumsi beberapa makanan untuk mengusir rasa kantuk lho! Dilansir dari Healthline, berikut beberapa makanan yang ampuh untuk mengusir ngantuk.
Kurma mengandung kalsium, fosfor, potasium, magnesium, zinc dan zat besi. Mengonsumsi kurma dapat menambah energi dan mencegah rasa mengantuk.
Hak Cipta © shutterstock / Nor GalZakat Fitrah 2025: Berapa Besarnya dan Bagaimana Cara Menghitungnya?
Menembus Batas: Yoona Dorong Kepemimpinan Perempuan yang Berdaya dan Berpengaruh
Rayakan Ramadan dengan Perjalanan Kuliner Istimewa di Sheraton Jakarta Soekarno Hatta Airport
GUESS Shimmer Soiree: Glitz, Glam, dan Fashion Tanpa Batas!