Celine Evangelista jadi salah satu artis yang terpilih untuk mempromosikan brand perhiasan yang berkolaborasi dengan Marvel Studios. Celine tampak begitu cantik dan glamor dalam balutan dress bergaya off-shoulder.
Penampilannya banjir pujian karena ibu 4 anak ini tampak begitu menawan dengan kulit putih mulusnya. Tak sedikit yang menyebutnya sebagai gorgeous mom.
Seperti apa pesonanya, simak selengkapnya ya~
KOMENTAR ANDA