Tempat beribadah tentunya bisa dibikin seindah dan senyaman mungkin agar banyak ornag betah beribadah. Tak terkecuali bangunan masjid, banyak sekali masjid di seluruh dundia didesain seindah mungkin sampai-sampai membuat banyak orang terpukau.
Salah satu masjid yang cantik di wilayah Iran, sungguh menarik perhatian publik. Masjid Nasir Al-Mulk namanya. Bangunan dengan arsitektr memesona ini pastinya bisa buat orang yang melihat berdecak kagum.
Bikin penasaran kan? emang segimana indahnya sih masjid ini?
Masjid Nasir Al-Mulk merupakan salah satu masjid tertua di Iran yang berdiri sejak tahun 1888. Terletak di kota Shiraz, provinsi Fars.
Hak Cipta © instagram.com/nasiralmulkmosque