7 Potret Widya Cantika Atlet Muda Angkat Besi Penyumbang Medali Pertama bagi Indonesia

Reporter : Sheila Fathin
Minggu, 25 Juli 2021 09:22

Widya Cantika seorang atlet muda dalam cabang olahraga angkat besi berhasil menoreh sejarah pertama di Olimpiade Tokyo 2020 bagi Indonesia. Dirinya merupakan pemberi medali pertama untuk Indonesia di hari pertama perlombaan dimulai. Widya Cantika mempersembahkan medali perunggu dengan kategori nomor 49 kg Grup A putri.

Sebelumnya, Windy Cantika atlet angkat besi yang masih mudah ini menjuarai Kejuaraan Dunia Angkat Besi 2021 nomor 49 kg putri di Tashkent Uzbekistan pada April 2021. Hal ini lah yang membuat dirinya bisa lolos masuk ke ajang Olimpiade Tokyo 2020. Selain itu, perempuan 19 tahun ini, pernah menorehkan tinta emas di SEA Games 2019 yang mana dirinya saat itu masih berusia 17 tahun.

Nah, berikut ini beberapa potret Widya Cantika di luar dirinya sebagai atlet. Manis dan cantik banget, lho!

 

7 Potret Widya Cantika Atlet Muda Angkat Besi Penyumbang Medali Pertama bagi Indonesia

Widya Cantika merupakan anak dari mantan atlet angkat besi yaitu Siti Aisah. Dulu ibunya juga penyumbang medali untuk Indonesia di tahun 1980-an

Hak Cipta © instagram.com/windycantika11
1/7
7 Potret Widya Cantika Atlet Muda Angkat Besi Penyumbang Medali Pertama bagi Indonesia
7 Potret Widya Cantika Atlet Muda Angkat Besi Penyumbang Medali Pertama bagi Indonesia
7 Potret Widya Cantika Atlet Muda Angkat Besi Penyumbang Medali Pertama bagi Indonesia
7 Potret Widya Cantika Atlet Muda Angkat Besi Penyumbang Medali Pertama bagi Indonesia
7 Potret Widya Cantika Atlet Muda Angkat Besi Penyumbang Medali Pertama bagi Indonesia
7 Potret Widya Cantika Atlet Muda Angkat Besi Penyumbang Medali Pertama bagi Indonesia
Beri Komentar