Artis cantik, Vebby Palwinta baru saja melahirkan anak keduanya pada pertengahan bulan Maret 2023 lalu. Anak kedua Vebby dan Razi Bawazier ini diketahui berjenis kelamin laki-laki dan diberi nama Omar Razi Bawazier.
Dalam akun Instagramnya, Vebby membagikan sejumlah potret sang buah hati. Unggahan tersebut dibanjiri komentar lantaran anak kedua Vebby ini tampak ganteng dan mancung banget.
Penasaran seperti apa potretnya? Check this out~
KOMENTAR ANDA