Kehadiran anak dalam sebuah keluarga sudah dapat dipastikan sebagai sebuah anugerah dan kebahagiaan tersendiri. Selain itu, peran serta orang tua dalam menjada dan mengasuh anak juga sangat dibutuhkan.
Bahkan tidak sedikit orang-orang yang mengatakan menjadi orang tua cukup sulit untuk dilakukan. Bukan hanya saat mendidik, tetapi para orang tua harus mengawasi kegiatan anak. Bahkan, tidak jarang orang tua yang rela ikut bermain dengan anak-anak mereka.
Tugas menjaga anak memang biasanya diberikan kepada para ibu. Namun, peran menjaga kadang juga diberikan untuk ayah. Jika tidak terbiasa dengan menjaga anak, biasanya tingkah sang ayah akan sedikit unik. Mau tau seperti apa ketika ayah menjaga anak? Mari kita cek!