Setelah kembali ke dunia hiburan, hingga detik ini Shandy Aulia masih disibukkan dengan sinetron Cinta 2 Pilihan yang dibintanginya. Berperan sebagai Sukma, Shandy Aulia yang identik dengan sosok protagonis dan anggun itu terlihat begitu menawan di episode ke 181-182.
Kenakan gaun putih saat syuting di pantai, Shandy Aulia gak lupa bagikan foto-foto di balik layar bersama crew Cinta 2 Pilihan loh. Penasaran?
Anggun kenakan dress berwarna putih, ini nih potret cantik Shandy Aulia di balik layar sinetron Cinta 2 Pilihan.
Hak Cipta © Instagram.com/@shandyaulia