Menjadi publik figur, nama para artis biasanya mulai dikenal setelah muncul ke layar kaca. Entah itu bermain film, sinetron, atau jadi presenter sebuah program televisi. Meski begitu, karier mereka tak semulus yang terlihat. Para artis ini pun pernah dipecat/di-blacklist dari suatu program atau stasiun televisi karena berbagai alasan.
Siapa saja para artis ini dan apa alasan mereka di-blacklist? Yuk, intip sama-sama potretnya!
Lewat cuitan Twitternya pada tahun 2017 lalu, komika UUS mengatakan bahwa dirinya sudah tidak lagi jadi host di Inbox maupun OVJ. Kini, diketahui UUS fokus jadi konten kreator Instagram dan Youtube.
Hak Cipta © instagram @uusbiasaajaZakat Fitrah 2025: Berapa Besarnya dan Bagaimana Cara Menghitungnya?
Menembus Batas: Yoona Dorong Kepemimpinan Perempuan yang Berdaya dan Berpengaruh
Rayakan Ramadan dengan Perjalanan Kuliner Istimewa di Sheraton Jakarta Soekarno Hatta Airport
GUESS Shimmer Soiree: Glitz, Glam, dan Fashion Tanpa Batas!