Bakuchiol merupakan salah satu kandungan skincare yang belakangan ini mulai banyak digemari. Sebagai bahan alami, bakuchiol diketahui memiliki sifat anti penuaan, anti inflamasi, dan anti jerawat.
Bakuchiol juga disebut-sebut memiliki kandungan yang serupa dengan retinol, tapi dipercaya lebih aman dan cocok untuk beragam jenis kulit, termasuk yang sensitif. Jika kamu ingin mencoba serum wajah yang mengandung bakuchiol, Diadona punya 6 rekomendasi dari brand lokal yang bisa kamu coba.
Simak selengkapnya ya!
Bhumi Bakuchiol Night Oil. Face oil yang satu ini memiliki kandungan utama bakuchiol dan 1% PHA. Mampu menyamarkan tanda penuaan tanpa membuat kulit jadi kering dan iritasi. Selain itu, bisa membantu mengangkat sel kulit mati dan menjadikan kulit lebih cerah.
Hak Cipta © instagram.com/bhumiofficialZakat Fitrah 2025: Berapa Besarnya dan Bagaimana Cara Menghitungnya?
Menembus Batas: Yoona Dorong Kepemimpinan Perempuan yang Berdaya dan Berpengaruh
Rayakan Ramadan dengan Perjalanan Kuliner Istimewa di Sheraton Jakarta Soekarno Hatta Airport
GUESS Shimmer Soiree: Glitz, Glam, dan Fashion Tanpa Batas!