Selebriti memang kerap menjadi kiblat masyarakat. Termasuk fashion hingga gaya hidup para artis tanah air seringkali disoroti tajam. Nggak sedikit juga yang mengamati wajah-wajah para idolanya hingga sadar jika artis-artis kesayangannya masih awet muda bahkan tampak tak menua.
Seperti deretan artis cilik berikut. Kalau generasi 90-an pasti udah nggak asing lagi sama-sama wajah-wajah imut yang awet muda berikut. Siapa saja sih mereka?
Sedang menunggu sang buah hati lahir ke dunia, wajah cantik dan imut Nikita Willy sejak dulu tampaknya tak pernah berubah ya, Diazens?
Hak Cipta © Instagram.com/@nikitawilly96
KOMENTAR ANDA