Nggak hanya pada saat pertunangan dan pernikahan aja, momen melamar kekasih juga dianggap sebagai suatu tahap yang dirayakan dengan penuh kenangan. Terlebih tak hanya sisi romantis, namun juga kejutan di dalamnya. Tak heran bila pasangan para selebriti ini memilih melamar sang kekasih dengan cara yang wah.
Ada yang dilamar di atas kapal pesiar, di pinggir pantai di benua Amerika hingga di atas helikopter.
Sering dikira pacaran hanya gimmick, Atta akhirya melamar Aurel Hermansyah dengan sebuah perayaan mewah. Kejutan lamaran itu berlangsung dengan makan malam di atas kapal yang didekorasi dengan warna kesukaan Aurel, ungu.
Hak Cipta © YouTube Atta HalilintarZakat Fitrah 2025: Berapa Besarnya dan Bagaimana Cara Menghitungnya?
Menembus Batas: Yoona Dorong Kepemimpinan Perempuan yang Berdaya dan Berpengaruh
Rayakan Ramadan dengan Perjalanan Kuliner Istimewa di Sheraton Jakarta Soekarno Hatta Airport
GUESS Shimmer Soiree: Glitz, Glam, dan Fashion Tanpa Batas!