Yura Yunita menjadi salah satu perwakilan Indonesia mengikuti ajang maraton di Tokyo, Jepang. Bersama Raffi Ahmad dan Yuki Kato, Yura berhasil buktikan bisa mencapai finish di Tokyo Maratho 2024 sejauh 42,192km.
Dan Tokyo Marathon 2024 ini menjadi ajang maraton pertama yang diikuti Yura loh. Nah, pasti pada penasaran kan dengan bahagianya Yura yang berhasil lari sampai finis?
Meski suhu Jepang tengah dingin, tak membuat Yura kurang semangat.
Hak Cipta © Instagram.com/@yurayunita