Band legendaris Tanah Air, Dewa 19 baru saja menggelar konsernya beberapa hari lalu. Selalu ada hal yang mencuri perhatian dari event akbar yang baru saja digelar.
Tyo Nugros, drummer Dewa 19, pun kembali jadi perbincangan. Paras tampannya berpadu dengan tubuh gagah, sukses menarik perhatian banyak kaum hawa. Ia bahkan sampai dijuluki vampir karena nggak terlihat menua meski usianya sudah genap 52 tahun.
Lantas, seperti apa pesona Tyo Nugros yang ramai diperbincangkan? Simak selengkapnya ya!
Karismanya saat berada di atas panggung emang nggak ada lawan!
Hak Cipta © instagram.com/realnugros