Firma konsultasi asal Spanyol, DEFACTO, selama setahun ini menganalisis laporan kuartalan dari perusahaan di insdustri yang berbeda.
DEFACTO mengidentifikasi perusahaan yang memiliki kemampuan adaptasi yang cepat bukan hanya untuk bertahan saat krisis pandemi ini, melainkan juga mampu meningkatkan penjualan dan menciptakan banyak lapangan kerja
Kira-kira siapa saja ya perusahaan yang paling adaptif? Yuk, simak selengkapnya di bawah!
Logo ini mungkin sudah tidak asing bagi sebagian besar dari kita. Yap, Zoom memang berkembang pesat dan memiliki pengguna dari 10 juta jadi 300 juta selama Desember 2019 - April 2020. Zoom juga memanfaatkan kesempatan emas itu untuk membuka pusat data baru dan teken kemitraan dengan partner strategis.
Hak Cipta © ZOOM