Meski punya karier yang gemilangdi dunia hiburan, banyak para selebriti yang mulai melebarkan sayap dengan merambah dunia wirausaha. Mulai dari bisnis kuliner seperti kue dan restoran hingga bisnis makeup maupun skincare.
Tapi berbeda dari yang lain, selebriti cantik ini justru mencoba membuka usaha dengan bisnis yang unik, yaitu menjual parfum.
Meski membawa nama besarnya tapi parfum yang mereka jual harganya terjangkau lho! Mulai dari Rp 99 ribu hingga Rp 400 ribu. Untuk kualitasnya pastinya tidak perlu diragukan lagi ya.
Ashanty punya berbagai macam usaha, mulai dari kuliner hingga kecantikan. Salah satu yang menarik perhatian adalah body mist dari Ashanty Beauty Cosmetic. Memiliki varian untuk wanita dan pria, parfum Ashanty ditaksir dengan harga Rp 200 ribu.
Hak Cipta © instagram @ashanty_ashZakat Fitrah 2025: Berapa Besarnya dan Bagaimana Cara Menghitungnya?
Menembus Batas: Yoona Dorong Kepemimpinan Perempuan yang Berdaya dan Berpengaruh
Rayakan Ramadan dengan Perjalanan Kuliner Istimewa di Sheraton Jakarta Soekarno Hatta Airport
GUESS Shimmer Soiree: Glitz, Glam, dan Fashion Tanpa Batas!