Im Kamaludin tiba-tiba menjadi bocah yang paling dicari usai videonya beredar luas di seluruh dunia. Video viral tersebut merekam seorang bocah yang dibonceng ibunya diatas motor. Bocah tersebut kemudian menoleh ke belakang dan melihat ada seseorang yang mengambil video dirinya. Sesaat kemudian, ia mengacungkan jari tengah ke arah kamera yang memvideokannya.
Awalnya Im Kamaludin yang disebut 'Bocil Meresahkan' ini diduga berasal dari Indonesia, namun ternyata bocah ini berasal dari Thailand. Penasaran seperti apa potret-potretnya yang lain? Langsung intip ya!
Usai dirinya viral di sosial media, Im Kamaludin akhirnya membuat sosial medianya sendiri seperti instagram dan facebook. Postingannya pun kerap dikomentari netizen salah satunya netizen Indonesia.
Hak Cipta © Facebook Im Kamaludin