Ini Potret Rizal Rama, Model Pria Asal Surabaya yang Sukses Tampil di Milan Fashion Week 2022

Reporter : Riza Umami
Selasa, 18 Januari 2022 06:17

Sejumlah model profesional Tanah Air memang sudah semakin banyak yang melebarkan sayapnya ke panggung mode dunia. Salah satunya yaitu Rizal Rama yang berasal dari Surabaya, Jawa Timur.

Model yang satu ini baru-baru ini tampil di runaway Milan Fashion Week 2022. Dia berjalan sambil memamerkan busana dan aksesori dari brand Fendi, salah satu merek ternama di dunia.

Ini Potret Rizal Rama, Model Pria Asal Surabaya yang Sukses Tampil di Milan Fashion Week 2022

Dia membagikan potretnya saat runaway di Milan Fashion Week 2022 ini melalui akun media sosial miliknya. Gak hanya foto, ada pula video saat dirinya sedang berjalan di runaway.

Hak Cipta © instagram.com/rizal_ramaa, persona_mgt
8/10
Ini Potret Rizal Rama, Model Pria Asal Surabaya yang Sukses Tampil di Milan Fashion Week 2022
Ini Potret Rizal Rama, Model Pria Asal Surabaya yang Sukses Tampil di Milan Fashion Week 2022
Ini Potret Rizal Rama, Model Pria Asal Surabaya yang Sukses Tampil di Milan Fashion Week 2022
Ini Potret Rizal Rama, Model Pria Asal Surabaya yang Sukses Tampil di Milan Fashion Week 2022
Ini Potret Rizal Rama, Model Pria Asal Surabaya yang Sukses Tampil di Milan Fashion Week 2022
Ini Potret Rizal Rama, Model Pria Asal Surabaya yang Sukses Tampil di Milan Fashion Week 2022
Beri Komentar