Film dari jagat MCY berjudul Eternals telah resmi dirilis di Indonesia. Antusiasme film ini ternyata tinggi banget di Tanah Air.
Salah satu pemeran yang mencuri perhatian banyak orang adalah Gemma Chan yang menjadi Sersi dalam Eternals. Gemma Chan bukanlah aktris baru di dunia perfilman Hollywood lho.
Berikut ini adalah 10 potret cantik Gemma Chan, pemeran Sersi dalam film Eternals.
Gemma terlihat sangat cantik dan kemampuan aktingnya patut diacungi jempol.
Hak Cipta © instagram.com/@gemmachan