Tike Priatnakusumah tampak jarang muncul di depan kamera. Ia baru-baru ini mengejutkan banyak orang dengan berani tampil dengan bentuk tubuhnya yang baru setelah selama 4 athun melakukan pola hidup yang sehat dan rajin berolahraga.
Pemain Extravaganza ini sebelumnya memiliki berat badan 105 kilogram. Dia kemudian memutuskan untuk melakukan pola hidup sehat dan berhasil menurunkan berat badannya sebanyak 31,5 kilogram, lho Diazens! Luar biasa sekali perjuangan Tike Priatnakusumah. Yuk, kita simak gimana potret Tike yang sudah berhasil menurunkan berat badannya!
Tike Priatnakusumah berhasil menurunkan berat badannya. Ia pun juga tampak lebih sehat saat ini
Hak Cipta © instagram.com/tikeprie