Tanggal 9 Mei seluruh dunia merayakan hari ibu. Beberapa orang memberikan ucapan ataupun hadiah kepada para ibu sebagai ucapan terima kasih atas pengorbanannya mendidik dan membesarkan seorang anak.
Tak hanya masyarakat biasa, beberapa selebritis pun juga ikut merayakan hari ibu. Salah satunya adalah Nana Mirdad. Istri Andrew White ini mengucapkan hari ibu kepada sang ibunda tercinta, Lydia Kandou.
Nana pun membagikan potret muda sang ibu yang sukses bikin netizen terkesima. Seperti apa potret muda Lydia Kandou? Yuk kita intip!
Selamat hari ibu untuk Lydia Kandou dan seluruh ibu di dunia.
Hak Cipta © instagram.com/nanamirdad_