Petualangan Sherina 2 sudah memasuki tahap produksi. Setelah dua tahun tertunda akibat pandemi Covid-19, kini kita akan segera melihat petualangan terbaru dari Sherina dan Sadam.
Dulu imut-imut, kini Sherina dan Sadam akan dipertemukan kembali di usia dewasa setelah lama tak bertemu.
Seperti diketahui, baik Sherina Munaf dan Derby Romero, keduanya sudah memiliki pasangan masing-masing. Bahkan, Derby kini sudah menjadi seorang ayah. Seperti apa potret terbaru dari Derby Romero?
KOMENTAR ANDA