Nikita Mirzani merupakan salah satu selebriti tanah air yang sering mendapatkan sorot perhatian netizen, terutama penampilannya, nih. Baru-baru ini, Nikita Mirzani memperlihatkan dirinya mengenakan kebaya cantik yang digunakannya untuk menghadiri sebuah acara resepsi pernikahan.
Yuk, intip potret-potret Nikita Mirzani pakai Kebaya!