Sosok Kim Do Hoon semakin dikenal luas sejak mebintangi drama Korea (Drakor) MOVING. Aktor muda satu ini tak hanya jago berkating, tapi juga memiliki paras yang begitu tampan.
Baru-baru ini ia menjalani pemotretan dengan Eyes Magazine. Pesona Kim Do Hoon sukes membuat penggemar kelepek-kelepek. Yuk intip!
Aktor muda tampan Kim Do Hoon sukses membuat penggemar terpesona di pemotretan untuk Eyes Magazine.
Hak Cipta © 2023 instagram.com/@7imdohoon
KOMENTAR ANDA