Graziella Bible Emmanuela atau yang lebih dikenal sebagai baby Bible merupakan anak dari pasangan selebriti, Felicya Angelista dan Immanuel Caesar Hito. Baby Bible lahir pada 9 November 2021 silam.
Di usianya yang masih sangat muda, baby Bible sering jadi perbincangan nih. Salah satunya karena baby Bible udah jago berpose dan bergaya di depan kamera.
Penasaran seperti apa potretnya? Yuk, simak selengkapnya!
Saat baru lahir, baby Bible udah bisa senyum nih waktu difoto
Hak Cipta © instagram.com/hitocaesar