Sepulang dari Tanah Suci, Lesti Kejora dan keluarga kecilnya langsung terbang kembali ke luar negeri. Kali ini tujuan wisatanya adalah ke Eropa.
Bersama rombongan Shandy Purnamasari dan MS Glow, Lesti yang sudah berada di Eropa pun membagikan beberapa slide foto liburannya di Instagram. Sayangnya, tidak semua foto-fotonya tersebut mendapatkan komentar positif dari warganet.
Sayangnya, liburan Lesti Kejora bareng rombongan MS Glow ini justru turut mendapatkan komentar negatif dari warganet.
Hak Cipta © Instagram.com/@lestykejora
KOMENTAR ANDA