Sebagai anak, tentunya ingin berusaha menyenangkan hati orang tua. Untuk mengungkapkan perasaan sayang ittu, kadang kala seorang anak sukarela menyisihkan hasil jerih payah untuk membeli hadiah.
Begitupun yang dilakukan oleh sederet selebriti Tanah Air ini. Sebagai rasa syukur atas dukungan dari sang ibu, mereka membelikan hadiah mewah berupa mobil. Pemberian ini pun sukses membuat ibu mereka haru bahagia.
Sempat viral, Kekeyi pun berhasil menapaki kesuksesan. Wanita bernama lengkap Rahmawati Kekeyi Putri Cantikka juga mampu mewujudkan impiannya sang ibunda tercinta, yaitu membeli sebuah mobil baru.
Hak Cipta © instagram @rahmawatikekeyiputricantikka23Zakat Fitrah 2025: Berapa Besarnya dan Bagaimana Cara Menghitungnya?
Menembus Batas: Yoona Dorong Kepemimpinan Perempuan yang Berdaya dan Berpengaruh
Rayakan Ramadan dengan Perjalanan Kuliner Istimewa di Sheraton Jakarta Soekarno Hatta Airport
GUESS Shimmer Soiree: Glitz, Glam, dan Fashion Tanpa Batas!