Zaskia Sungkar dan Shireen Sungkar adalah artis kakak beradik yang kerap menghiasi dunia hiburan Indonesia. Tak hanya membintangi berbagai sinetron, Zaskia dan Shireen bahkan sempat menjadi duo The Sisters dan dikenal lewat lagu Kamu Kamu Lagi.
Kekompakan mereka sebagai kakak beradik ternyata sudah terlihat sejak mereka masih sangat kecil. Bahkan mereka berdua kerap mengenakan baju kembar.
Seperti apa potret masa kecil Zaskia dan Shireen? Yuk kita intip!
Zakat Fitrah 2025: Berapa Besarnya dan Bagaimana Cara Menghitungnya?
Menembus Batas: Yoona Dorong Kepemimpinan Perempuan yang Berdaya dan Berpengaruh
Rayakan Ramadan dengan Perjalanan Kuliner Istimewa di Sheraton Jakarta Soekarno Hatta Airport
GUESS Shimmer Soiree: Glitz, Glam, dan Fashion Tanpa Batas!