Tato adalah seni menggambar tubuh yang digemari banyak orang. Meski dulu tato identik dengan hal-hal negatif, tapi sekarang tato dianggap sebagai bentuk mengapresiasikan seni ke diri sendiri.
Desta memiliki beberapa tato di tubuhnya. Salah satu yang paling terlihat adalah tato bergambar anak-anaknya yang ada di tangan. Ia mengatakan bahwa tato itu sebagai pengingat jikalau ia ingin melakukan hal-hal menyimpang.
Hak Cipta © instagram