Pada Hari Batik Nasional, Istana Negara membuat sebuah acara fashion show dengan tajuk Istana Berbatik. Sejumlah public figure pun menjadi model dadakan di acara tersebut.
Salah satunya adalah atlet voli Yolla Yuliana. Yolla tampil dengan outfit serba batik yang cantik banget.
Berikut ini adalah deretan potret Yolla Yuliana di acara Istana Berbatik.
Dalam event Istana Berbatik, banyak public figure yang dadakan menjadi model, salah satunya adalah atlet voli cantik Yolla Yoliana.
Hak Cipta © instagram.com/@yollayuliana1515