Istana Buckingham dan seluruh Iggris tengah berduka atas berpulangnya Ratu Elizabeth II pada Kamis, (8/9) waktu setempat.
Ratu Inggris, Elizabeth II meninggal dunia di usia 96 tahun setelah kondisi kesehatannya semakin memburuk dalam beberapa waktu terakhir. " Sang Ratu meninggal dengan tenang di Balmoral sore ini," pernyataan Istana Buckingham yang dikutip pada Jumat, (9/9/2022).
Sebelum jatuh sakit dan kritis, penguasa terlama di Inggris itu sempat menemui Liz Truss, Perdana Menteri Inggris baru yang dipilihnya secara langsung. Untuk pertama kalinya, Ratu Elizabeth menyerahkan jabatan di Istana Balmoral selama 70 tahun ia menjabat.
Bukan di Istana Buckingham yang ada di London, penyerah kuasa ini menjadi satu-satunya sekaligus pertama dan terakhir bagi Ratu sebelum kepergiannya.
Hak Cipta © TPG Images/pitZakat Fitrah 2025: Berapa Besarnya dan Bagaimana Cara Menghitungnya?
Menembus Batas: Yoona Dorong Kepemimpinan Perempuan yang Berdaya dan Berpengaruh
Rayakan Ramadan dengan Perjalanan Kuliner Istimewa di Sheraton Jakarta Soekarno Hatta Airport
GUESS Shimmer Soiree: Glitz, Glam, dan Fashion Tanpa Batas!