© Shutterstock
Memang banyak perubahan yang terjadi pada tubuh setelah kelahiran bayi, termasuk perubahan kadar hormon. Bagi banyak perempuan, perubahan hormon ini menyebabkan keringat malam dan membuat rasa tidak nyaman.
Apabila Moms berkeringat seperti baru saja berlari maraton setelah melahirkan, kondisinya termasuk hal yang normal kok. Tapi apa ya penyebabnya secara detail? Nah, biar paham simak artikel berikut ya!
Keringat malam pasca persalinan sering disebabkan oleh penurunan kadar hormon estrogen dan progesteron. Nah, perubahan itu mempengaruhi suhu tubuh di malam hari dan membuat moms berkeringat.
Meski keringat malam yang lembap membuat tidur terganggu, tapi kondisi ini adalah hal yang normal kok. Biasanya diperlukan waktu beberapa minggu setelah melahirkan agar bisa kembali seperti semula.
Tanda bahwa Moms mengalami keringat yang berlebihan di malam setelah melahirkan, sebagai berikut:
Berkeringat pada saat tidur memang mengganggu. Tapi, mom bisa coba ikuti langkah berikut ini:
Semoga bermanfaat ya infonya, Moms!
Zakat Fitrah 2025: Berapa Besarnya dan Bagaimana Cara Menghitungnya?
Menembus Batas: Yoona Dorong Kepemimpinan Perempuan yang Berdaya dan Berpengaruh
Rayakan Ramadan dengan Perjalanan Kuliner Istimewa di Sheraton Jakarta Soekarno Hatta Airport
GUESS Shimmer Soiree: Glitz, Glam, dan Fashion Tanpa Batas!