Berangkat dari keterbatasan lahan di daratan, Blue Estate Group meluncurkan proyek pulau terapung yang dilengkapi dengan kompleks perumahan mewah senilai Rp 13,9 triliun.
Beberapa waktu lalu berbagai media Inggris marak mengulas penjualan rumah yang berlokasi di London. Yang menarik perhatian adalah gelar yang dipegang rumah ini, yakni rumah tersempit di Inggris.