© 2021 Pulau-seribu.com
Paket Wisata Pulau Pari belakangan menjadi salah satu paket wisata yang paling diburu nih. Pulau Pari sendiri merupakan bagian dari Kepulauan Seribu yang selalu jadi primadona wisata alam bagi masyarakat sekitar Jakarta.
Keindahan pemandangan alam yang ditawarkan gak kalah loh dengan pulau-pulau lain di sana. Malah, bisa dibilang Pulau Pari ini merupakan salah satu pulau paling menarik di Kepulauan Seribu. Lokasi Pulau Pari sendiri cukup berdekatan dengan pulau-pulau lain di Kepulauan Seribu.
Seperti halnya Pulau Pramuka, Pulau Tidung, Pualau Rambut, Pulau Lancang, dan Pulau Tikus. Saat berkunjung ke Pulau Pari kamu bisa mengunjungi sejumlah obyek wisata sekaligus loh. Mulai dari Pantai Pasir Perawan, Pantai Pasir Kresek, dan Dermaga Bukit Matahari.
Pulau Pari sendiri merupakan salah satu Kelurahan yang menjadi bagian dari Kecamatan Kepualauan Seribu Selatan, Kabupaten Kepulauan Seribu. Jika kamu ingin menghabiskan momen liburanmu di sana sebaiknya memilih Paket Wisata Wisata Pulau Pari aja ya.
Untuk bisa mendapatkan paket wisata dengan harga terjangkau. Untuk bisa mendapatkan paket dengan harga terjangkau, sebaiknya kamu mengajak minimal satu dari temanmu ya. Kamu bisa dapetin Paket Wisata Pulau Pari mulai dari Rp 825.000/ 2 org. Harganya disesuaikan dengan fasilitas dan lama kamu berwisata di sana.
Namun jika kamu ingin berkunjung ke sana secara mandiri, perhatian sejumlah detail biaya wisata yang mungkin akan kamu keluarkan ya. Mulai dari biaya transportasi penyeberangan hingga biaya sewa beragam fasilitas di Pulau Pari.
Paket wisata Pulau Pari sendiri terdiri dari beragam opsi yang bisa kamu sesuaikan dengan kebutuhan dan juga budget kamu. Paket Wisata Pulau Pari sendiri terdiri dari bermacam pilihan sesuai dengan durasi waktu dan fasilitas yang diberikan.
Fasilitas yang bisa kamu dapat dari Paket Wisata Pulau Pari :
Itu dia Diazens, ulasan terkait dengan Paket Wisata Pulau Pari yang terdiri dari Paket Wisata Pulau Pari Murah dan Harga tiket Paket Wisata Pulau Pari yang sudah dihadirkan sama Diadona. Enjoy your trip Diazens!